Kamis, 05 Mei 2016

Mengenal Bahaya HIV/AIDS Dari Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS Thailand

Mengenal Bahaya HIV/AIDS Dari Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS Thailand

Cara Mengatasi HIV : Lazimnya, sebuah museum di dirikan untuk memajang benda-benda bersejarah atau untuk melestarikan sebuah sejarah. Namun, di Thailand ada yang menarik sekaligus dapat mengedukasi pengunjungnya mengenai bahaya dari penyakit menular HIV/AIDS.

Museum tersebuh adalah "MUSEUM LIFE" yang berada di Wat Siam Lopburi, Thailand. Museum tersebut menyimpan dan memajang mayat-mayat dari "MANTAN" penderita HIV/AIDS yang telah di awetkan atas permintaan mayat tersebut sebelum mati untuk menunjukan betapa berbahayanya penyakit HIV/SIDS ini.

Dari Museum ini kita bisa belajar, betapa BERBAHAYANYA penyakit HIV AIDS. Penyakit ini tidak hanya membuat penderitanya mendapatkan diskriminasi dan hukuman sosial, tapi dapat menyebabkan gangguan kesehatan lainnya dan KEMATIAN.


Karenanya, sebelum kita terjangkit HIV/AIDS, mari kita rubah perilaku dan gaya hidup kita menjadi lebih baik.

Berikut beberapa gambar dari MUSEUM LIFE Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS Thailand


Mengenal Bahaya HIV/AIDS Dari Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS Thailand
Papan nama museum

Mumi anak penderita HIV yang tertular dari orang tuanya


Lihatlah perubahan yang terjadi pada tubuh penderita HIV/AIDS


Di atas adalah mumi dari seorang waria pekerja seks (seks worker)


Bahkan, setelah menjadi mayat pun masih ada cairan yang keluar dari tubuhnya.

Itulah Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS yang ada di Thailand. Semoga artikel ini bisa menjadi pengingat untuk kita semua termasuk saya pribadi akan bahaya dari HIV. 

"Hidup sehat dan setia hanya pada satu pasangan serta menggunakan alat pengaman bisa mengantisipasi tertular penyakit HIV"


Mengenal Bahaya HIV/AIDS Dari Museum "Mantan Penderita" HIV/AIDS Thailand